TEMPO.CO
, Jakarta
- Pegiat antikorupsi Faisal Basri meragukan kemampuan Aburizal Bakrie
untuk memimpin Indonesia. Soalnya, Ical--sapaan akrab Aburizal--belum
menyelesaikan berbagai perkara yang membelitnya. "Kalau Ical
menggantikan Boediono, kiamatlah Indonesia," katanya di gedung KPK,
Jakarta, Ahad, 25 November 2012.
Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie, memang telah mengukuhkan diri sebagai calon presiden pada 2014 mendatang. Dia mengklaim posisinya sebagai calon tersebut telah aman. "Kami sudah memutuskan hanya mengusung satu nama calon presiden," katanya akhir Oktober lalu.
NUR ALFIYAH
No comments:
Post a Comment